Jumat, 17 Mei 2013

7 NEGARA YANG PERNAH MEMUNCAKI RANGKING FIFA

Rangking FIFA sudah ada sejak 1993. Selama 20 sejak dibuat, ranking ini sering berubah-ubah setiap pekan internasional selesai. Begitu juga pemuncaknya, sudah sering berubah ubah. Penasaran negara mana saja yang sudah memuncakinya?

Ini dia!

1. Jerman



Jerman hanya pernah memuncakinya saat pertama kali rangking FIFA dirilis saat 1993. Meski pada akhirnya Brazil 'merampas' posisinya. Pada 1994, mereka kembali ke puncak. Kini mereka sering bentengger di nomor dua, entah sampai kapan mereka kan kembali ke puncak.

2. Brazil



Brazil adalah negara kedua yang memuncaki Ranking FIFA (Jerman yang pertama), berkat kehebatan Zico, Cafu, Dunga, Ronaldo, dan lainnya, mereka jadi langganan ranking FIFA. Tapi itu dulu, sekarang? 20 besar!

3. Italia



Meskipun banyak yang tak suka dan menkritik strateginya yang biasa disebut Cattenacio, mereka pernah memuncaki ranking FIFA beberapa kali. Tapi saat ini mereka lebih sering menghuni 10 besar rangking.

4. Prancis




Mereka berhasil 'mengawinkan' Piala Dunia 98 dan EURO 2000, mereka berhasil menjadi 'Raja' pada 2001.

5. Argentina



Mereka pernah meraihnya di tahun 2007.

6. Spanyol



Kalian pasti tahu alasannya.

7. Belanda



Sayangnya mereka hanya merasakannya selama 1 bulan. Tapi ini kenangan terindah mereka.

Semoga timnas kita bisa menjadi salah satu diantara mereka.




GARUDA KAN SELALU DIDADAKU!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar